Powered By Blogger

Jumat, 08 Maret 2013

Search Engine

Search Engine adalah salah satu fasilitas internet yang dijalankan melalui browser untuk mencari informasi yang kita inginkan. Search Engine menyimpan database situs- situs dari seluruh dunia yang jumlahnya milyaran halaman web, cukup dengan memasukan kata kunci- nya maka search engine akan menampilkan beberapa link situs yang disertai keterangan singkat . Mengingat komunitas internet yang sedemikian luasnya maka bisa dipahami bagaimana sulitnya mencari suatu halaman situs tertentu apabila anda tidak mengetahui alamat URL-nya (seperti mencari 1 rumah dalam suatu kota besar). oleh karena itu beberapa keuntungan menggunakan search engine antara lain:

  1. Kita tidak perlu menghapal alamat tertentu untuk mencari informasi yang kita perlukan, cukup browse ke search engine lalu ketikan nama objeknya.
  2. mempermudah para pengguna baru untuk mencari informasi yang mereka butuhkan, pada umumnya para pengguna baru tidak memiliki catatan alamat sendiri. Sehingga mereka hanya perlu mencari dengan menuliskan kata pada kotak search.
  3. sangat efektif untuk pencarian informasi bagi penelitian dan sebaliknya. Karena dari search engine inilah kita akan menemui berbagai informasi dari berbagai pihak.
Search Engine atau disebut mesin pencari, adalah sebuah website yang menyimpan banyaksekali data-data tentang alamat sebuah website. Dengan begitu kita bisa dengan mudah mencari dan menemukan alamat website yang berisi informasi yang kita inginkan. 

Untuk Mencari alamat-alamat website yang akan kita butuhkan, bisa kita gunakan dua cara yaitu:
  • Menggunakan kata kunci 
Contoh: Apabila ingin mencari tentang mobil, masukan kata kunci"mobil" pada search engine dan biarkan 
             mesin tersebut mencari alamat-alamat website yang cocok, kemudian tinggal kita memilih alamat
             website yang sesuai. 
  • Menggunakan kategori
Contoh: Pilihlah kategori yang berhubungan dengan mobil seperti automotif, kendaraan dan sebagainya

Beberapa contoh Search Engine yang bisa kita pergunakan:

a. Yahoo: http://www.yahoo.com
     Search engine yahoo ini merupakan website paling tua yaitu sejak tahun 1994 dan merupakan website yang paling banyak dikunjungi dan digunakan dalam akses internet.
b. Google: http://www.google.com
     Google merupakan search engine yang dapat mengindex berdasarkan kelompok- kelompok tertentu.
c. Altavista: http://www.altavista.com
     Adalah salah satu search engine yang sangat baik dan mudah digunakan dan merupakan search engine yang dapat melakukan index dengan cepat dan dapat menghasilkan halaman yang sangat baik.
Dan masih banyak Search Engine yang lain.

Jumat, 22 Februari 2013

Uji Kompetensi 1






1. Yang dimaksud dengan internet adalah..
     a. Intergritas Network
     b. Internet Network
     c. International Network
     d. Internet Networking
Jawaban: C

2. Perbedaan internet dengan teknologi yang lain adalah....
     a. Internet mempunyai akses yang lebih terbatas
     b. Internet mempunyai kecepatan yang paling cepat
     c. Teknologi yang lain mempunyai area yang lebih luas
     d. Semua jawaban salah
Jawaban: B

3. Tahun berapa proyek ARPA pertama kali dijalankan?
    a. 1980
    b. 1996
    c. 1869
    d. 1969
Jawaban: D

4. Yang termasuk kedalam keunggulan internet adalah....
    a. Kecepatan
    b. Ancaman
    c. Ketergantungan
    d. Akses terbatas
Jawaban: A

5. Salah satu kelemahan internet ialah...
    a. Akses terbatas
    b. Ancaman virus
    c. Akses cepat
    d. Lebih Fleksibel
Jawaban: B

6. Kecepatan informasi yang jauh lebih cepat dibandingkan teknologi yang lain merupakan salah satu kelebihan dari teknologi...
    a. TV
    b. Radio
    c. Internet
    d. DVD
Jawaban: C

7Yang termasuk dalam softwware internet ialah..
    a. Ms. Word
    b. Ms. Outblok
    c. Mirc
    d. Google
Jawaban: D

8. WWW adalah singkatan dari....
    a. World Wide Window
    b. World Wide Web
    c. World Wide Wrestling
    d. World Windows Web
Jawaban: B

9. Istilah lain dari "surat elektronik" ialah...
    a. Google
    b. Chat
    c. Email
    b. Browsing
Jawaban: C

10. Istilah lain berbincang- bincang melalui internet ialah...
    a. Surfing
    b. chatting
    c. Browsing
    d. Email
Jawaban: B

11. Istilah yang umum digunakan bila menjelajahi dunia maya ialah...
    a. Google
    b. Chat
    c. Email
    d. Browsing
Jawaban: D

12. Dibawah ini yang termasuk kedalam software internet untuk memudahkan kita dalam bebincang-  bincang ialah...
    a. Google
    b. Mirc
    c. Browser
    d. Email
Jawaban: D

13. Sebuah kode yang dimiliki internet sebagai identitas suatu alamat website disebut juga sebagai...
    a. HTML
    b. Hosting Domain Internet
    c. Email
    d. Domain
Jawaban: D

14. Contoh penulisan alamat website yang benar ialah....
    a. http://www.Jamblang.web.id
    b. http://www.ujang'yahoo.com
    c. http:// wap.elisa,gmail.co.id
    d. http://www.unikom
Jawaban: A

15. Nama domain yang digunakan untuk instansi pendidikan (sekolah/ Universitas) adalah...
    a. .Com 
    b. .net
    c. .go.id
    d. .ac.id
Jawaban:  D

16. Fasilitas internet yang dijalankan melalui browser untuk mencari informasi yang kita inginkan ialah....
    a. Email
    b. Browser
    c. Chatting
    d. Search Engine
Jawaban: D

17. Cara yang digunakan untuk mencari website yang akan kita tuju melalui Search Engine ialah....
    a. Menggunakan kata kunci
    b. Menggunakan Email
    c. menggunakan huruf kapital
    d. semua jawaban salah
Jawaban: A

18. Dibawah ini merupakan macam- macam Search Engine yang umum kita pakai yaitu....
    a. google.co.id
    b. jamblang.web.id
    c. elisa.net
    d. Yahoomail.co.id
Jawaban: A

19. Search Engine yang berumur paling tua ialah....
    a. Google.com
    b. Astaga.com
    c. Yahoo.com
    d. Alavista.com
Jawaban: C

Sabtu, 16 Februari 2013

meteor jatuh di russia


Serpihan Meteor Russia Jatuh ke Danau

Tribunnews.com - Jumat, 15 Februari 2013 17:42 WIB
Share this
Share
 Text  +  
Serpihan Meteor Russia Jatuh ke Danau
net
Meteor 
TRIBUNNEWS.COM, MOSKOW - Salah satu serpihan meteor yang jatuh di wilayah Russia, pada Jumat (14/2/2013), menurut Pemerintah Russia jatuh di sebuah danau di wilayah Chelyabins.

"Meteorit yang melewati wilayah Chelyabinsk jatuh ke dalam danau yang terletak sekitar 1 kilometer dari kota Chebarkul," kata Gubernur Chelyabinsk, Mikhail Yurevich, dalam sebuah pernyataan, dikutip dari Ria Novosti.

Lembaga antariksa Rusia, Roscosmos mengatakan meteor itu terbang rendah sekitar 30 kilometer per detik.
Selain di wilayah Russia, pecahan meteor itu juga jatuh di wilayah Kazakhstan. Pemerintah Kazakhstan mengatakan pihaknya tengah mencari dua benda yang tidak dikenal yang jatuh di Provinsi Aktobe.

Dilaporkan serpihan meteor sejauh ini terpantau jatuh di wilayah Chelyabinsk, Tyumen, Kurgan dan Sverdlovsk, di tahan Russia, serta di utara Kazakhstan.
Sementara itu dilaporkan sejumlah bangunan di wilayah Chelyabinsk rusak akibat kepingan meteor. Sebagian atap dan dinding di sebuah pabrik seng dilaporkan rubuh.

Walau demikian pabrik tetap beroperasi, meskipun dengan kerusakan seperti itu.
Universitas Negeri Ural Selatan juga telah membatalkan kegiatan belajar mengajar, selama dua hari kedepan akibat sejumlah kerusakan di bangunan kampus mereka akibat serpihan meteor.

"Atap tidak runtuh, tapi kerusakan cukup signifikan. Beberapa jendela rusak," kata seorang juru bicara universitas.
Dilaporkan juga selusin sekolah dan tiga rumah sakit, mengalami kerusakan serupa.(rianovosti)
Klik:

Sejarah Internet

1. Pengertian Internet
Internet dapat diterjemahkan secara sangat sederhana sebagai Internasional Network. Internet adalah semacam jaringan yang mampu menghubungkan kita dengan jaringan informasi dunia dan masyarakat global. teknologi selain Internet itu ternyata berdiri sendiri-sendiri berbeda dengan Internet dimana ia mampu meliputi semua teknologi-teknologi semacam itu. Internet dapat menjamin kebebasan para pengaksesnya untuk memanfaatkan informasi sebanyak yang ia mau menurut seleranya sendiri teknologi Internet lebih unggul dan yang jelas informasi-informasi yang ada si Internet di sajikan dengan dangat fariatif.
 Internet merupakan jaringan komputer yang di bentuk oleh departemen pertahanan amerika derikat pada tahun 1969,melalui prroyek ARPA yang di sebut ARPANET (Advance Research Projek Agensi Network). hardware dan software kompuyer yang berbasis UNIX menjadi cikal bakal pembangunan protokol baru yang sekarang di kenal sebagai TCP/IP  (Trasmission Control Protokol /Internet Protokol). pada mulanya ARPANET hanya menghubungkan 4situs saja yaitu: Stanford Research Institure, University of California, Santa Barbara, University of Utah, dimana mereka membuat satu jaringan terpadu pada tahun 1969. dan secara umum ARPANET diperkaenalkan pada bulan oktober 1972, oleh sebab itu ARPANET di pecah manjadi Dua yaitu: "MILNET" untuk keperluan militer dan "ARPANET" baru yang lebih kecil untuk non militer . gabungan ke Dua jaringan akhirnya di kenal dengan nama DARPA Internet, yang kemudian di sederhanakan menjadi Internet